BELAJAR TENTANG SAHAM YUK! I
Apa itu Saham?
Saham diartikan sebagai tanda penyertaan modal seseorang atau pihak pada suatu perusahaan atau perseroan terbatas (sikapiuangmu.ojk.co.id)
Dengan mengikuti modal dari saham yang diambil maka seseorang tersebut akan memiliki hak klaim atas pendapatan perusahaan, aset perusahan, dan dapat hadir dalam rapat umum pemegang saham.
APA KEUNTUNGAN MEMILIKI SAHAM?
suorce: CNBCIndonesia
- Mendapatkan Dividen
Dividen adalah bagian keuntngan perusahaan yang nantinya akan di berikan kepada pemegang saham.
- Capital Gain
Capital gain adalah ketika investor menjual saham dengan harga yang lebih tinggi dibanding harga belinya.
APA RESIKO MEMILIKI SAHAM?
- Tidak Mendapatkan Dividen
Ketika perusahaan sedang mengalami kenaikan maka otomatis pemegang saham akan mendapatkan bagiannya. Tetapi saat perusahaan mengalami penurunan atau rugi maka pemegang saham tidak akan mendaptkan dividen.
- Capital Loss
Berbalik dengan Capital Gain, hal ini terjadi saat kita menjual saham dengan harga yang lebih murah dari harga belinya.
- Resiko Likuidasi
Jika Emiten bangkrut atau likuidasi, maka pemegang saham masih bisa memiliki hak klaim terakhir pada aktivasi terakhir perusahaan. Tetapi jika perusahaan tidak memiliki aktivasi maka pemegang saham tidak akan mendapatkan apapun.
Lanjut part 2 yuk untuk belajar tentang saham
Comments
Post a Comment